Tag : sifat

Al-Mauidhoh Hasanah Fil Akhlakil Hasanah (Eps.03) – Tamat – Ustadz Aris Munandar

Akhlak tercela yang kian marak belakangan ini ditenggarai oleh keyakinan yang rusak. Seorang yang memiliki aqidah yang benar, sudah barang tentu mempunyai atsar bagi akhlak seseorang. Karena hakikatnya seorang yang bertauhid ialah mereka yang berakhlak yang baik kepada Allah dengan beribadah kepada-Nya dan tidak menyekutukan-Nya. Simaklah edisi terakhir dari kitab Al Mauidhoh Hasanah fil Akhlakil Read More

Al-Mauidhoh Hasanah Fil Akhlakil Hasanah (Eps.02) – Ustadz Aris Munandar

Nabi Palsu memang menjadi polemik tersendiri bagi umat Islam. Apalagi sudah jelas ayat yang menyebutkan bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam adalah penutup para Nabi. Tapi tetap saja, pengusung kebatilan tidak kehabisan akal. Sebut saja, Nabi Palsu pada masa Abu Bakar. Dengan pongahnya ia mengaku mendapatkan wahyu, lantas Abu Bakar pun tidak tinggal diam, ia Read More

Al Mauidhoh Hasanah Fil Akhlakil Hasanah (Eps.01) – Ustadz Aris Munandar

Keutamaan akhlak yang baik banyak disebutkan di dalam Al-Qur’an dan As-Sunnah. Akhlak adalah perangai yang dimiliki oleh seseorang. Batin seseorang terkadang dapat dinilai dari perangai yang nampak darinya. Karena zhahir merupakan cerminan batin. Akhlak penuntut ilmu semestinya berbeda dengan orang yang tidak berilmu, ia mempunyai mata hati yang bisa membedakan mana yang baik dan mana Read More

Ilmu Hitam (Ilmu Sihir dalam Islam): Watak Dukun Sihir yang Sebenarnya – Ustadz Aris Munandar

Tukang sihir atau konotasi positif yang biasa dipakai dilingkungan masyarakat kita adalah orang pintar atau sebut saja orang pintar dukun. Praktek dukun sihir tumbuh subut di masyarakat karena anggapan pekerjaan dukun adalah melakukan kebaikan, menolong orang yang sedang kesusahan. Maka tidak heran sebagian orang lebih percaya pada dukun dari pada dokter ketika tubuhnya sedang tidak Read More

Ilmu Hitam (Ilmu Sihir dalam Islam): Cara Kerja Dukun Sihir – Ustadz Aris Munandar

Ilmu Hitam memiliki banyak nama di negara kita di antaranya guna guna, santet, pelet, teluh, dan tenung. Cara sihir dan alat sihir yang digunakan oleh dukun pun bermacam macam. Cara menyihir orang bisa dalam bentuk kiriman santet dengan mantra sihir, rajah dan jimat. Cara dukun santet bekerja dan cara dukun mengirim sihir yaitu dengan ritual Read More

Ilmu Hitam (Ilmu Sihir dalam Islam): Ciri Dukun Berlagak Ustadz – Ustadz Aris Munandar

Fenomena perdukunan di negeri ini sudah sangat mengenaskan. Kian hari mereka semakin gencar menjajakan perdukunan mereka melalui berbagai media baik elektronik maupun cetak. Masyarakat pun semakin banyak yang terkecoh. Banyak di antara mereka yang silau pada dukun sebab banyak dukun sekarang yang bergaya ustadz, habib, dan kiai. Tahukah Anda apa saja ciri dukun berlagak ustadz? Read More