Materi medan magnet fisika kelas 9 kali ini membahas tentang medan magnet disekitar kawat melingkar. Pada video sebelumnya, kita telah belajar medan magnet pada kawat lurus. Medan magnet pada kawat lurus dan melingkar memiliki perbedaan, misalnya rumusnya berbeda. Rumus medan magnet kawat lurus ditulis B = (μο x Ι ) / (2π x a) Sedangkan Read More
Medan magnet atau daerah di sekitar magnet dapat diukur kekuatannya. Cara menentukan kuat medan magnet bisa menggunakan teslameter. Teslameter atau alat ukur medan magnet tersebut dapat dengan mudah menentukan medan magnet besarnya berapa. Hasil yang beragam mungkin bisa didapatkan tergantung dari titik mana kuat medan magnet tersebut diukur. Perlu diingat bahwa kuat medan magnet terbesar Read More
Apa yang dimaksud dengan medan magnet? Pengertian medan magnet adalah daerah di sekitar magnet yang masih terpengaruh oleh gaya magnet. Medan magnet disekitar kawat berarus listrik secara tidak sengaja ditemukan oleh Hans Christian Oersted yang selanjutnya pengamatannya dikenal dengan hukum oersted. Ada banyak penerapan medan magnet dalam kehidupan sehari hari. Salah satu contoh medan magnet Read More
Cara Membuat Magnet Elektromagnetik, Induksi, dan Gosok (Belajar Fisika Kelas 9) – Kak Hasan Pada pembahasan kali ini Kak Hasan akan menerangkan bagaimana cara membuat magnet. Ada 3 cara membuat magnet kelas 9 yang akan kita pelajari. Bisakah kamu sebutkan tiga cara membuat magnet sederhana? Kak Hasan menjelaskan cara membuat magnet ada 3 yaitu pembuatan Read More
Magnet: Contoh Benda Feromagnetik, Paramagnetik, dan Diamagnetik (Belajar Fisika Kelas 9) Kak Hasan Berbicara tentang magnet, suatu benda terbagi menjadi dua, yaitu benda magnetik dan benda nonmagnetik. Benda yang tidak dapat ditarik oleh magnet disebut benda nonmagnetik. Sedangkan benda-benda yang bisa ditarik oleh magnet disebut benda magnetik. Kebanyakan contoh benda magnetik terbuat dari logam. Penggolongan Read More
Ada beberapa hal yang harus kita ketahui sebelum menyelesaikan contoh soal hukum kirchoff 2 loop. Kita perlu mengetahui cara menentukan arah arus pada 2 loop. Selain itu juga dibutuhkan pengetahuan tentang hukum kirchoff 1 dan hukum kirchoff 2. Sebab nantinya perlu penerapan hukum kirchoff 1 dan 2 pada kasus rangkain listrik dengan 2 loop. Berbeda Read More
Pada materi yang telah lalu kita telah belajar mencari kuat arus listrik dari sebuah rangkaian. Kali ini kita kembali akan menghitung kuat arus listrik pada rangkaian dengan 2 loop. Konsep rangkaian listrik 2 loop menggunakan hukum kirchoff 1 dan hukum kirchoff 2. Bagaimana cara menghitung rangkaian 2 loop? Langkah pertama adalah menentukan arah arus listrik Read More
Pembahasan materi fisika sebelumnya kita telah belajar cara menghitung beda potensial pada rangkaian listrik. Untuk menentukan beda potensial listrik diperlukan rumus beda potensial listrik. Beda potensial titik a dan b dapat di cari dengan rumus beda potensial antara titik a dan b berikut. VAB = Σ ε + Σ (I x R) Lantas bagaimana cara Read More
Beda potensial dan arus listrik adalah pembahasan yang saling berkaitan. Apa itu beda potensial? Pengertian beda potensial adalah perbedaan jumlah elektron yang berada dalam suatu arus listrik. Bagaimana cara menentukan beda potensial antara titik a dan b? Dengan menggunakan rumus beda potensial listrik kita akan mencoba mencari beda potensial titik a dan b pada suatu Read More
Pada pembahasan hukum kirchoff 2 sebelumnya kita telah dikenalkan dengan loop rule. Selain itu kita juga telah mencoba menerapkan rumus hukum kirchoff 2 untuk menghitung kuat arus listrik yang terdapat pada sebuah rangkaian listrik. Untuk mengingat kembali pelajaran fisika hukum kirchoff sebelumnya, tidak ada salahnya kita mengerjakan lagi latihan soal hukum kirchoff 2. Yuk perhatikan Read More