Category : Kajian Kitab

Dampak Buruk Fitnah (Atsarul Fitan): Melecehkan Ulama – Ustadz Afifi Abdul Wadud

Dampak Buruk Fitnah sangat banyak di antaranya, para ulama dilecehkan. Inilah dialog yang terjadi antara Hasan al-Bashri dengan pembela Ibnul Ats Ats, Dari Sulaiman bin Ali ar-Rab’i ia berkata, “Tatkala terjadi fitnah Ibnu Asy’ats yang hendak meemrangi al-Hajjaj, pergilah Uqbah bin Abdil Ghafir, Abul Jauza, dan Abdullah bin Ghlalib untuk menemui al-Hasan dan meminta fatwa Read More

Dampak Buruk Fitnah (Atsarul Fitan): Melalaikan Manusia dari Beramal Shalih – Ustadz Afifi Abdul Wadud

Dampak buruk fitnah sangat dahsyat, hingga banyak yang terjerumus ke dalamnya. Mari kita ambil ibrah dari kisah Nasehat Imam Hasan al Bashri: Dari Sulaiman bin Ali ar-Rab’i ia berkata, “Tatkala terjadi fitnah Ibnu Asy’ats yang hendak meemrangi al-Hajjaj, pergilah Uqbah bin Abdil Ghafir, Abul Jauza, dan Abdullah bin Ghlalib untuk menemui al-Hasan dan meminta fatwa Read More

Dampak Buruk Fitnah (Atsarul Fitan): Muqoddimah – Ustadz Afifi Abdul Wadud

Fitnah datang silih berganti, hampir-hampir membuat kaum muslimin terperosok ke jurang yang dalam. Fitnah syahwat yang merusak hati dan fitnah syubhat yang merusak akal fikiran.. Dari Abu Hurairah, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: بَادِرُوا بِالأَعْمَالِ فِتَنًا كَقِطَعِ اللَّيْلِ الْمُظْلِمِ يُصْبِحُ الرَّجُلُ مُؤْمِنًا وَيُمْسِى كَافِرًا أَوْ يُمْسِى مُؤْمِنًا وَيُصْبِحُ كَافِرًا يَبِيعُ دِينَهُ بِعَرَضٍ مِنَ الدُّنْيَا Read More

Amalan Keseharian Rasulullah 05. Tata Cara Sholat Tahajud Nabi Bag 1- Ustadz Mufy Hanif Thalib

Serial Amalan Keseharian Rasulullah ini diambil dari pembahasan Kitab Al-Minhul ‘Aliyyah fii Bayan As-Sunanil Yaumiyyah yang ditulis oleh Syaikh Dr. ‘Abdullah bin Hamud Al-Furaih hafizhahullah. Ceramah agama sunnah nabawiyyah ini insyaAllah akan bersambung untuk membahas amalan keseharian Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasalllam 24 jam dari bangun tidur sampai tidur kembali. Semoga Bermanfaat. Read More

Amalan Keseharian Rasulullah 04. Waktu Sholat Tahajud Terbaik – Ustadz Mufy Hanif Thalib

Serial Amalan Keseharian Rasulullah ini diambil dari pembahasan Kitab Al-Minhul ‘Aliyyah fii Bayan As-Sunanil Yaumiyyah yang ditulis oleh Syaikh Dr. ‘Abdullah bin Hamud Al-Furaih hafizhahullah. Ceramah agama sunnah nabawiyyah ini insyaAllah akan bersambung untuk membahas amalan keseharian Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasalllam 24 jam dari bangun tidur sampai tidur kembali. Semoga Bermanfaat. Read More

Amalan Keseharian Rasulullah 03. Persiapan Sholat Tahajud – Ustadz Mufy Hanif Thalib

Serial Amalan Keseharian Rasulullah ini diambil dari pembahasan Kitab Al-Minhul ‘Aliyyah fii Bayan As-Sunanil Yaumiyyah yang ditulis oleh Syaikh Dr. ‘Abdullah bin Hamud Al-Furaih hafizhahullah. Ceramah agama sunnah nabawiyyah ini insyaAllah akan bersambung untuk membahas amalan keseharian Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasalllam 24 jam dari bangun tidur sampai tidur kembali. Semoga Bermanfaat. Read More

Amalan Keseharian Rasulullah 02. Ketika Bangun Tidur (Sebelum Fajar)- Ustadz Mufy Hanif Thalib

Serial Amalan Keseharian Rasulullah ini diambil dari pembahasan Kitab Al-Minhul ‘Aliyyah fii Bayan As-Sunanil Yaumiyyah yang ditulis oleh Syaikh Dr. ‘Abdullah bin Hamud Al-Furaih hafizhahullah. Ceramah agama sunnah nabawiyyah ini insyaAllah akan bersambung untuk membahas amalan keseharian Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasalllam 24 jam dari bangun tidur sampai tidur kembali. Semoga Bermanfaat. Read More

Amalan Keseharian Rasulullah 01. Muqaddimah: Apa Itu Sunnah – Ustadz Mufy Hanif Thalib

Serial Amalan Keseharian Rasulullah ini diambil dari pembahasan Kitab Al-Minhul ‘Aliyyah fii Bayan As-Sunanil Yaumiyyah yang ditulis oleh Syaikh Dr. ‘Abdullah bin Hamud Al-Furaih hafizhahullah. Ceramah agama sunnah nabawiyyah ini insyaAllah akan bersambung untuk membahas amalan keseharian Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasalllam 24 jam dari bangun tidur sampai tidur kembali. Semoga Bermanfaat. Read More

Jadilah Kunci Pembuka Kebaikan: Menyebarkan Kebaikan – Ustadz Afifi Abdul Wadud

Masih dalam serial yang sama (Kunci Pembuka Kebaikan) dengan sub tema: Memiliki Semangat Untuk Menyebarkan Kebaikan. Jika istilahnya anak zaman sekarang adalah “Nge-Share” (membagikan postingan yang bermanfaat). Dan pembahasan yang disajikan merupakan penjabaran dari hadits yang diriwayatkan oleh Anas bin Malik yang berkata, bahwasanya Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: إِنَّ مِنْ النَّاسِ مَفَاتِيحَ لِلْخَيْرِ Read More

Jadilah Kunci Pembuka Kebaikan: Doa Yang Bermanfaat – Ustadz Afifi Abdul Wadud

Do’a adalah kunci seluruh kebaikan. Dengannya manusia memperoleh apa yang dikehendakinya. Jadilah muslim yang sebenarnya; Menjadi Kunci Kebaikan. Dari Anas bin Malik berkata, bahwasanya Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: إِنَّ مِنْ النَّاسِ مَفَاتِيحَ لِلْخَيْرِ مَغَالِيقَ لِلشَّرِّ ، وَإِنَّ مِنْ النَّاسِ مَفَاتِيحَ لِلشَّرِّ مَغَالِيقَ لِلْخَيْرِ ، فَطُوبَى لِمَنْ جَعَلَ اللَّهُ مَفَاتِيحَ الْخَيْرِ عَلَى يَدَيْهِ ، Read More

1 38 39 40 41 42 54